BERITA TERBARU HARI INI

BERITA TERBARU HARI INI

Apriyani Rehat, Greysia Polii Sambut Positif Langkah PBSI Pasangkan Siti Fadia dengan Lanny Tria Mayasari

BERITA TERBARU HARI INI – Apriyani Rehat, Greysia Polii Sambut Positif Langkah PBSI Pasangkan Siti Fadia dengan Lanny Tria Mayasari. Mantan pebulu tangkis peraih emas Olimpiade Tokyo 2020 Greysia Polii menyambut positif hadirnya pasangan baru Siti Fadia Silva Ramadhanti/Lanny Tria Mayasari di panggung ganda putri Indonesia.

Seperti diketahui, keduanya ditandemkan setelah pasangan Siti Fadia, Apriyani Rahayu, rehat sementara untuk memulihkan diri dari cedera yang pernah dialami.

Adapun Lanny Tria Mayasari sendiri pernah berpasangan dengan Ribka Sugiarto hingga Rachel Allessya Rose. Dengan nama pertama, Lanny sempat mencetak prestasi naik ke podium tertinggi Swiss Open 2024 pada Maret, sebelum Ribka memilih gantung raket dua bulan berselang.

Apriyani Rehat, Greysia Polii Sambut Positif Langkah PBSI Pasangkan Siti Fadia dengan Lanny Tria Mayasari

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kembali ke Atas