BERITA TERBARU HARI INI

BERITA TERBARU HARI INI

Semeru Tiga Kali Erupsi pada Selasa Pagi, Visual Letusan Tertutup Kabut

BERITA TERBARU HARI INI – Semeru Tiga Kali Erupsi pada Selasa Pagi, Visual Letusan Tertutup Kabut . Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang Jawa Timur mengalami tiga kali erupsi pada Selasa pagi (23//2024).

Erupsi pertama terjadi pada pukul 00.42 WIB dengan visual letusan tidak teramati karena terutup kabut, kemudian erupsi kembali terjadi pada pukul 05.20 WIB dan visual letusan tidak teramati. Saat laporan itu dibuat, erupsi masih berlangsung.

“Erupsi gunung tertinggi di Pulau Jawa itu terjadi kembali pada pukul 06.01 WIB, namun visual letusan tidak teramati karena tertutup kabut,” kata Petugas Pos Pengamatan Gunung Semeru Liswanto dalam laporan tertulis yang diterima di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

Semeru Tiga Kali Erupsi pada Selasa Pagi, Visual Letusan Tertutup Kabut

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kembali ke Atas